1 December 2016

Penjamasan Jimat Dan Kalisalak Expo 2016


7-13 Desember 2016, mari kita ramaikan dan hadirilah penjamasan jimat dan Kalisalak expo 2016. Acara ini merupakan acara tahunan yang rutin dilaksanakan di Desa Kalisalak. Acara ini merupakan adat dan budaya untuk melestarikan peninggalan benda-benda bersejarah yang ada di Desa Kalisalak. Berbagai kegiatan dan pameran akan diadakan dalam acara ini. Kegiatan-kegiatan tersebut diantaranya: tradisi penjamasan jimat dan benda-benda bersejarah, pameran produk lokal dan panggung hiburan, pentas kesenian, expo potensi desa dan bazaar. Ayo bagi warga masyarakat Desa Kalisalak dan sekitarnya, hadirilah dan ramaikanlah acara ini. Salam..

2 comments:

  1. Dalam banyak hal belum cukup dengan rasa memiliki & bangga, harus dibuktikan dengan kepedulian untuk nguri-uri apa yang kita miliki, bersama bekerja nyata membangun Kalisalak

    ReplyDelete
  2. Betul Pak Bachri, perlu langkah konsisten melestarikan dan mengembangkan tradisi dan budaya demi kemaslahatan masyarakat

    ReplyDelete

http://www.resepkuekeringku.com/2014/11/resep-donat-empuk-ala-dunkin-donut.html http://www.resepkuekeringku.com/2015/03/resep-kue-cubit-coklat-enak-dan-sederhana.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/10/resep-donat-kentang-empuk-lembut-dan-enak.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/07/resep-es-krim-goreng-coklat-kriuk-mudah-dan-sederhana-dengan-saus-strawberry.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/06/resep-kue-es-krim-goreng-enak-dan-mudah.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/09/resep-bolu-karamel-panggang-sarang-semut-lembut.html